Kamis, 03 Mei 2012

Download GIMP terbaru

GIMP adalah software alternatif pengganti photoshop yang digunakan oleh pengguna Ubuntu.
pada realease ini diberikan beberapa fitur baru

tampilan penuh
pada versi sebelumnya untuk menyatukan beberapa layar menu, kita klik singel windows, tetapi pada versi ini kita tidak perlu melakukan hal tersebut.
Edit text untuk mengedit text diperlukan langkah yang mudah dan simple

Penggabungan Layer
penggabungan layer semakin mudah dan simple

untuk install GIMP 2.8 bisa melalui PPA

$ sudo add-apt-repository ppa:otto-kesselgulasch/gimp
$ sudo apt-get update && sudo apt-get install gimp

semoga Bermanfaat

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | coupon codes